EMAK-emak Wajib Tahu Ini 5 Tips Menghemat Tagihan Listrik di Rumah Sangat Sederhana dan Praktis

SRIPOKU.COM - Kalangan ibu-ibu atau emak-emak wajib tahu tips yang satu ini. Karena ini menyangkut penghematan dalam rumah tangga.
Bukan hanya kalangan ibu-ibu, para suami sebagai kepala rumah tangga juga patut harus mengetahui tips satu ini.
Dalam kegiatan sehari-hari, ada beberapa alat elektronik yang dapat menunjang berbagai kegiatan seperti AC, mesin cuci, kulkas, dan kipas angin.
Pemakaian alat eletronik ini secara rutin tentu dapat membuat tagihan listrik meningkat, terlebih saat dijalankan secara bersamaan.
Melansir dari Hunker, Senin (1/11/2021), ada beberapa cara yang perlu dilakukan untuk menurunkan biaya tagihan listrik seperti berikut ini.
Gunakan gorden blackout
Jika belum mengetahui kekuatan gorden blackout, saatnya menggunakannya. Terdiri atas bahan yang lebih tebal dari gorden tradisional, gorden blackout dirancang untuk menghalangi sinar matahari.
Jadi, menggantung gorden blackout di jendela dapat membantu menjaga rumah tetap sejuk dari terik matahari musim panas dan mengurangi kebutuhan untuk menyalakan AC.
Beralih ke bola lampu LED
Suka atau tidak bola lampu pijar murah yang dibeli di toko kelontong menghabiskan lebih banyak uang dalam jangka panjang.
Belum ada Komentar untuk "EMAK-emak Wajib Tahu Ini 5 Tips Menghemat Tagihan Listrik di Rumah Sangat Sederhana dan Praktis"
Posting Komentar